Rabu, 08 September 2010

BEDAH PLASTIK dan BEDAH TUMOR

Bedah Plastik membantu sejawat Bedah Tumor untuk mengangkat tumor sebersih2nya tanpa menghiraukan bagaimana menutupnya. "Soal menutup biarlah menjadi urusan Bedah Plastik, tugas saya  adalah mengangkat tumor sebersih2nya!" Begitu kira2 ahli bedah tumor berpikir.

Dengan adanya bedah Plastik, proses penutupan akan dibuat sebagus mungkin mendekati ASLInya. Berikut contoh kasus yang dikerjakan Bedah Plastik bersama Bedah Tumor.

Wanita 55 tahun dengan tumor jaringan lunak pro eksisi luas. Setelah eksisi direncanakan untuk Sinar/RadioTherapy. Dibutuhkan jaringan yang cukup kuat untuk menahan efek samping Sinar agar jaringan yang sudah dipotong/eksisi tidak menjadi luka baru. Desain yang dibuat adalah sebagai berikut..


Bedah Tumor akan mengangkat jaringan pada daerah yang ditunjuk secara agresive dan akan ditutup oleh Bedah Plastik dengan menggunakan jaringan kulit-otot dari area lain...


                               Proses menutup dengan jaringan dari area lain yang mengakibatkan defek baru...



Defek yang terbuka kemudian ditutup oleh jaringan dari area lainnya sehingga membuat defek baru lagi (tapi lebih kecil)


Kemudian defek terakhir ditutup primer langsung (defek besar ditutup dnegan membuat defek lebih kecil; kemudian defek kecil ditutup dnegan membuat defek yang lebih kecil lagi sehingga bisa ditutup primer.)

Sudah saatnya kita bekerja tim untuk kebaikkan pasien. Dnegan bentuk penutupan yang bagus seperti di atas, pasien dapat langsung menjalankan proses SINAR tanpa takut daerah eksisi tumornya menjadi luka baru karena ditutup hanya dnegan kulit (skin graft).

bedah Plastik bukan hanya masalah Bedah Kosmetik, Jstru yang paling menantang adalah bedah rekonstruksinya seperti contoh di atas.


 Bedah Plastik, Aesthetic Surgery, Reconstructive Surgery, Bedah Kecantikan, Kosmetik, Cosmetic Surgery, Blepharoplasty, Rhinoplasty, Labioplasty, Luka Bakarfacelift, Rhytidectomy, Asian, Liposuction, sedot lemak, tarik wajah, mancung hidung, lipatan mata, tirus, ramping, langsing, Mammoplasty, kantong mata, kerutan, botox, suntik, Pahat tubuh, tarik perut, abdominoplasty, kencangin perut Indonesia,

WAJAH ANDA 'KOTAK'...??? part 2

Oke ketemu lagi di topik wajah kotak.
Tehnik yang dipakai sangat mudah, cukup hanay menyuntikkan BOTOX pada daerah pipi dnegan maksud untuk melemas otot pengunyah (maseter) yang kemudian akan membuat tulang dagu akan mengecil.
Kombinasi pelemasan otot dan respon tulang yang mengecil akan membuat sudut dagu lebih tirus/lancip.

Dimana daerah suntikannya...? Lihat gambar berikut..
pada daerah yang berTITIK merupakan daerah penyuntikkan. Cukup 1 kali penyuntikan pada daerah kiri dan kanan.
Evaluasi dilakukan pada bulan ke-2. Jika pengecilan dianggap masih kurang dapat diulangi lagi penyuntikan pada daerah yang sama.
hasil dapat dilihat dalam 10 bulan paska penyuntikkan. Coba bandingkan gambar berikut, perhatikan garis pembanding Merah dan Kuning untuk membandingkan sebelum dan sesudah treatment.


Kesimpulan: Tehnik yang mudah, sederhana dan tidak Agresif. beberapa ahli Bedah Plastik Craniofacial sering menggunakan tehnik memeotong tulang dan tindakan tersebut relatif lebih agresif dan beresiko. Tehnik injeksi relatif lebih mudah dan MURAH.

Segera hubungi ahli bedah Plastik terdekat untuk mendapatkan terapi ini.

Bedah Plastik, Aesthetic Surgery, Reconstructive Surgery, Bedah Kecantikan, Kosmetik, Cosmetic Surgery, Blepharoplasty, Rhinoplasty, Labioplasty, Luka Bakarfacelift, Rhytidectomy, Asian, Liposuction, sedot lemak, tarik wajah, mancung hidung, lipatan mata, tirus, ramping, langsing, Mammoplasty, kantong mata, kerutan, botox, suntik, Pahat tubuh, tarik perut, abdominoplasty, kencangin perut Indonesia,

Minggu, 05 September 2010

WAJAH ANDA 'KOTAK'...???

Bagi beberapa teman dari suku tertentu, secara genetik mereka dikondisikan untuk menjadi "KOTAK" seperti nampak pada foto berikut:  (perhatikan sudut dagunya)

Bedah Plastik menawarkan prosedur untuk membuat mereka nampak lebih tirus tanpa prosedur yang AGRESIVE sehingga menjadi seperti ini...(perhatikan sudut dagunya..)

bagaiman caranya...? Akan saya jelaskan pada posting berikutnya...tunggu yah..!!

Bedah Plastik, Aesthetic Surgery, Reconstructive Surgery, Bedah Kecantikan, Kosmetik, Cosmetic Surgery, Blepharoplasty, Rhinoplasty, Labioplasty, Luka Bakarfacelift, Rhytidectomy, Asian, Liposuction, sedot lemak, tarik wajah, mancung hidung, lipatan mata, tirus, ramping, langsing, Mammoplasty, kantong mata, kerutan, botox, suntik, Pahat tubuh, tarik perut, abdominoplasty, kencangin perut Indonesia,